Selamat dan Sukses Kepada Dr. Ir. Grandprix Thomryes Marth Kadja (Dosen KK Kimia Fisik dan Anorganik) atas capaian sebagai Top 2% Scientists Worldwide 2024 The Single-year Impact Category by Stanford University.
BANDUNG, fmipa.itb.ac.id, –FMIPA ITB mengucapkan selamat dan sukses kepada Dr. Ir. Grandprix Thomryes Marth Kadja (Dosen KK Kimia Fisik dan Anorganik) atas capaian sebagai Top 2% Scientists Worldwide 2024 The Single-year Impact Category by Stanford University. Semoga capaian ini dapat memberikan inspirasi bagi kita semua untuk turut serta berkontribusi dalam perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi✨