Enter your keyword

News

Kegiatan Edukasi dan Sosialisasi Implementasi Energi Nuklir Dalam Fase Transisi Program Net Zero Emission (NZE) Indonesia

Kegiatan Edukasi dan Sosialisasi Implementasi Energi Nuklir Dalam Fase Transisi Program Net Zero Emission (NZE) Indonesia

Kegiatan Edukasi dan Sosialisasi Implementasi Energi Nuklir Dalam Fase Transisi Program Net Zero Emission (NZE) Indonesia Kegiatan Program Pengabdian Masyarakat ITB Sidik Permana Ketua Program Studi Pascasarjana Ilmu dan Rekayasa Nuklir ITB BANDUNG, fmipa.itb.ac.id, -Sebagai bagian dari kegiatan program kegiatan pengadian kepada masyarakat Institut Teknologi Bandung, telah dilakukan kegiatan seminar dan sosialisasi berkaitan dengan energi […]

Innalilahiwa Inna ilaihi Rojiun Keluarga Besar Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Institut Teknologi Bandung Turut berduka cita dan belasungkawa yang sedalam-dalamnya atas berpulangnya: Ir. Elly Yulia Zahrah Istri dari Prof. Doddy Sutarno, M.Sc., Ph.D. pada hari Selasa, 22 November 2022 Kami mendoakan semoga amal ibadah beliau diterima oleh Allah SWT, diberikan tempat yang mulia […]

DR. ENG. YESSI PERMANA DOSEN KIMIA FMIPA ITB MERAIH PENGHARGAAN SEBAGAIsebagai 1st Winner Swiss Innovation Challenge Indonesia 2021 and Delegatemto swiss Innovation Challenge International Final in Swiss 2022

DR. ENG. YESSI PERMANA DOSEN KIMIA FMIPA ITB MERAIH PENGHARGAAN SEBAGAIsebagai 1st Winner Swiss Innovation Challenge Indonesia 2021 and Delegatemto swiss Innovation Challenge International Final in Swiss 2022

BANDUNG, fmipa.itb.ac.id, -Dekanat dan segenap sivitas akademika FMIPA ITB Mengucapkan Selamat dan Sukses kepada Dr. Eng. Yessi Permana Dosen Kelompok Keilmuan Anorganik dan Fisik FMIPA ITB berhasil meraih penghargaan sebagai 1st Winner Swiss Innovation Challenge Indonesia 2021 and Delegatemto swiss Innovation Challenge International Final in Swiss 2022. Bioplasticisers, biocrylates, and biopolyacrylate resin

Rindia Maharani Putri, Ph.D Dosen Kimia FMIPA ITB meraih penghargaan dari L’Oreal-UNESCO for women in Science National Fellowship 2022

Rindia Maharani Putri, Ph.D Dosen Kimia FMIPA ITB meraih penghargaan dari L’Oreal-UNESCO for women in Science National Fellowship 2022

BANDUNG, fmipa.itb.ac.id, -Dekanat dan segenap sivitas akademika FMIPA ITB Mengucapkan Selamat dan Sukses kepada Rindia Maharani Putri, Ph.D Dosen Kelompok Keilmuan Biokimia FMIPA ITB berhasil meraih penghargaan dari L’Oreal-UNESCO for women in Science National Fellowship 2022.

ORBITUARI: Dr. I Nyoman Marsih, S.Si., M.Si. Staf Dosen FMIPA ITB, Kelompok Keilmuan Kimia Anorganik dan Fisik

ORBITUARI: Dr. I Nyoman Marsih, S.Si., M.Si. Staf Dosen FMIPA ITB, Kelompok Keilmuan Kimia Anorganik dan Fisik

Dekanat dan Segenap Pimpinan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Institut Teknologi Bandung Mengucapkan Turut berduka cita dan belasungkawa yang sedalam-dalamnya atas berpulangnya Dr. I Nyoman Marsih, S.Si., M.Si. Staf Pengajar (Dosen) Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Institut Teknologi Bandung Kelompok Keilmuan Kimia Anorganik dan Fisik pada hari Senin, 4 November 2022 Kami mendoakan […]

Marvin Tandy (Matematika 2020) dan Leonardus Hans Sebastian (Teknik Metalurgi 2020) meraih gelar Champion National University Debating Championship (NUDC) 2022

Marvin Tandy (Matematika 2020) dan Leonardus Hans Sebastian (Teknik Metalurgi 2020) meraih gelar Champion National University Debating Championship (NUDC) 2022

BANDUNG, fmipa.itb.ac.id,- Dekanat beserta segenap sivitas akademika FMIPA ITB, mengucapkan selamat kepada Marvin Tandy (Matematika 2020) dan Leonardus Hans Sebastian (Teknik Metalurgi 2020) meraih gelar Champion Nastional University Debating Championship (NUDC) 2022 yang diselenggarakan oleh Pusat Prestasi Nasional, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia. Pada tahun 2022 ini, Nastional University Debating Championship diikuti […]

X